Perawat.Org | 41 Kampus D3 Keperawatan Terbaik di Indonesia Tahun 2022.
Berdasarkan data Badan Akreditasi Nasional, hingga Juni 2022, ada total 439 kampus yang menyelenggarakan prodi D3 Keperawatan yang terakreditasi di Indonesia.
Dari 439 prodi tersebut, hanya 41 prodi yang terakreditasi unggul atau A.

Dengan kata lain, hanya 9,3% kampus D3 Keperawatan yang mampu memperoleh nilai akreditasi tertinggi.
Berdasarkan jenis perguruan tinggi, dari 41 kampus tersebut terbagi menjadi 11 Universitas, 2 Institut, 5 Sekolah Tinggi, dan 23 Politeknik.

Berdasarkan status kepemilikan, dari 41 kampus yang memiliki prodi D3 Keperawatan terakreditasi A (unggul), 23 (56%) adalah milik Pemerintah, dan 18 (44%) milik Swasta atau Yayasan.
Baca juga: Data Perawat di Indonesia
Berikut adalah 41 Kampus D3 Keperawatan Terbaik di Indonesia Tahun 2022 Berdasarkan Hasil Akreditasi Unggul (A).
BACA JUGA: 30 Kampus S1 Keperawatan Terbaik di Indonesia Tahun 2022